Siapa yang tidak kenal dengan buah Tomat..? Buah Tomat merupakan jenis buah sayur yang dinikmati oleh banyak orang yang sangat populer digunakan dalam berbagi jenis salad, sebagai campuran sambal maupun di nikmati sebagai jus. Beberapa orang percaya bahwa manfaat jus tomat berkurang dibandingkan dengan makan tomat segar. Namun, hal itu hanyalah sebuah mitos! Tomat tidak akan kehilangan nutrisi penting yang dikandungnya setelah Anda menempatkan mereka melalui blender atau ekstraktor jus. Ada banyak manfaat yang bisa diperoleh dari jus tomat. Berikut beberapa manfaat dari jus tomat.
Jus tomat kaya akan nutrisi seperti magnesium, kalium, besi, yodium, kalium, zink, fluoride, vitamin A, C, asam organik dan banyak lagi. Manfaat mengkonsumsi jus tomat secara rutin dapat mengurangi risiko kanker terutama kanker prostat dan dapat mengurangi resiko penyakit jantung serta membuat jantung dan pembuluh darah lebih kuat.
Khasiat dan Manfaat Jus Tomat
Mengkonsumsi Jus tomat setiap hari juga dapat membantu Anda untuk mengontrol berat badan. Kebanyakan dari kita selalu berusaha untuk menurunkan berat badan dan jus tomat bisa memembantu kita untuk menekan rasa lapar.
Selain itu Khasiat Jus Tomat juga dapat merangsang metabolisme tubuh, membuat sistem kekebalan tubuh kita lebih kuat, serta sebagai anti oksidan yang baik untuk tubuh kita.
Konsumsi just tomat harus dilakukan secara teratur. Minum satu atau dua gelas jus tomat saja tidak akan berpengaruh besar terhadap kesehatan karena khasiatnya baru akan jelas terasa setelah dikonsumsi secara teratur. Jika hanya jarang meminumnya misalnya sebulan sekali, Anda tidak akan dapat benar-benar menuai manfaatnya.
Nah, jika pilihannya jatuh kepada blender, Anda bisa langsung memasukkan 2 buah tomat ukuran sedang dengan sedikit susu dan gula (disesuaikan dengan selera), dan woolaaa.. jus segar siap untuk disantap.
Konsumsi just tomat harus dilakukan secara teratur. Minum satu atau dua gelas jus tomat saja tidak akan berpengaruh besar terhadap kesehatan karena khasiatnya baru akan jelas terasa setelah dikonsumsi secara teratur. Jika hanya jarang meminumnya misalnya sebulan sekali, Anda tidak akan dapat benar-benar menuai manfaatnya.
Tips Singkat Cara Membuat Jus Tomat
Cara paling cepat untuk membuat jus tomat yang lembut adalah dengan menggunakan juicer atau juice extractor. Namun jika Anda tidak memilikinya, blender juga bisa dimanfaatkan untuk membuat Jus tomat yang lezat. Sebelum Anda mulai membuat jus tomat dengan juice extractor disarankan untuk mengupas kulitnya karena lebih mudah untuk memprosesnya. namun, dengan mengupasnya ada nutrisi yang hilang karena kulit tomat pun memiliki nutrisi yang tidak kalah dengan daging buahnya.
Nah, jika pilihannya jatuh kepada blender, Anda bisa langsung memasukkan 2 buah tomat ukuran sedang dengan sedikit susu dan gula (disesuaikan dengan selera), dan woolaaa.. jus segar siap untuk disantap.
source: infobuahtomat.blogspot.com